Proyek ini adalah aplikasi pengenalan wajah yang dibangun menggunakan Flask dan OpenCV. Aplikasi ini memungkinkan pengguna untuk mengenali wajah dalam gambar atau video menggunakan model yang telah dilatih.
requirements.txt
: File yang berisi library yang harus diinstal sebelum menjalankan project.faceRecognition_files
: Directory yang berisi file-file dan folder utama project, berikut isinya:app.py
: File utama untuk menjalankan aplikasi Flask.database.py
: Mengelola koneksi dan operasi database.dataset.py
: Mengumpulkan data wajah.face_recognition.py
: Modul untuk pengenalan wajah.train_classifier.py
: Melatih model pengenalan wajah.absensi.py
: Berisi fungsi untuk memasukkan data absen ke database dan mengecek apakah sudah ada data absen pada database.addevent.py
: Berisi fungsi untuk menambah data event ke database, mengecek apakah sudah ada data event pada database, dan generate event_id otomatis.addperson.py
: Berisi fungsi untuk menambah data anggota ke database dan mengecek apakah sudah ada data anggota pada database.login.py
: Berisi fungsi untuk login sebagai admin.static/
: Direktori untuk file statis seperti CSS, JavaScript, dan Image.templates/
: Direktori untuk template HTML (page).faceRecognition_files/resources/haarcascade_frontalface_default.xml
: File Haarcascade untuk deteksi wajah.faceRecognition_files/classifier_XYZ
: File XML hasil training setiap wajah anggota.
Gunakan informasi berikut untuk menghubungkan aplikasi ke database:
- Host:
sql12.freesqldatabase.com
- Database name:
sql12720243
- Database user:
sql12720243
- Database password:
Censored. Hubungi Admin untuk Meminta Akses
- Port number:
3306
Gunakan informasi berikut untuk menghubungkan Cloud:
- endpoint_url:
https://a1c30d551c1d5963fc6afe44c3a6777c.r2.cloudflarestorage.com
, - region_name:
apac
, - aws_access_key_id:
d1862c406a16ad26eba46f3bcaa30f62
, - aws_secret_access_key:
2546d0a0d348fe0460924bedda9fa1213a5c7e26fc312cd82ed0a6eeb65c41bc
- Instal Dependensi:
pip install -r requirements.txt
- Konfigurasi Database: Sesuaikan kodingan dengan konfigurasi yang telah di berikan
- Konfigurasi Database: Sesuaikan kodingan dengan konfigurasi yang telah di berikan
- Running Applications:
python app.py
Jika aplikasi tidak bisa terhubung ke database, Anda mungkin melihat pesan error seperti "Can't connect to MySQL server" atau "Access denied for user" atau "Time Out"
- Periksa Koneksi Database: Pastikan detail koneksi database (host, user, password, database) sudah benar dan database MySQL berjalan dengan baik.
- Periksa Port: Pastikan port MySQL (3306 secara default) tidak diblokir oleh firewall atau sudah diatur dengan benar.
- Uji Koneksi Secara Manual: Anda bisa mencoba menghubungkan ke database secara manual menggunakan alat seperti MySQL CLI atau phpMyAdmin untuk memastikan semuanya berfungsi dengan baik.
- Pastikan Internet Berjalan Lancar: Gunakan pesan error spesifik untuk mencari solusi di forum atau dokumentasi terkait.
- Restart Aplikasi: Coba hentikan dan jalankan ulang aplikasi. Terkadang, ini bisa menyelesaikan masalah sementara.
Jika ada error yang terkait dengan modul atau pustaka yang tidak ditemukan, seperti "ModuleNotFoundError" atau lainnya
- Pastikan Dependensi Terinstal: Jalankan kembali perintah berikut untuk memastikan semua dependensi terinstal dengan benar
- Cek Versi Python: Pastikan Anda menggunakan versi Python yang kompatibel (disarankan Python 3.8 atau lebih baru) bisa install ulang dengan menyalahkan environtmentnya.
- Lingkungan Virtual: Jika Anda menggunakan lingkungan virtual (venv), pastikan sudah diaktifkan sebelum menjalankan aplikasi.
Error yang terkait dengan koneksi ke Cloudflare R2, seperti "Access Denied" atau "Endpoint URL not found"
- Periksa Kredensial: Pastikan aws_access_key_id dan aws_secret_access_key sudah benar dan memiliki izin yang diperlukan.
- Periksa Endpoint URL: Verifikasi bahwa endpoint_url sudah benar dan dapat diakses dari jaringan Anda.
- Restart Aplikasi: Coba hentikan dan jalankan ulang aplikasi. Terkadang, ini bisa menyelesaikan masalah sementara.
Jika pengenalan wajah tidak berjalan sebagaimana mestinya atau model tidak mendeteksi wajah.
- Periksa File Haarcascade dan Classifier: Pastikan file berada di lokasi yang benar dan tidak rusak.
- Minta Daftar ulang Wajah: Jika hasil pengenalan tidak memuaskan, pertimbangkan untuk melatih ulang model dengan dataset yang lebih besar atau lebih beragam.
- Restart Aplikasi
- Clone Ulang Aplikasi
- Hubungi Admin untuk lebih lanjut